LAGU - SAAT PERPISAHAN
SAAT PERPISAHAN
Kini tiba saat berpisah, jangan bersedih hati
Kini akan tiada lagi, curahan kasih dan sayang dari mu
Walau engkau jauh di mata, namun dekat di hati
Pasti diriku kan selalu , mengenang kasih dan sayang darimu
Sayonara sayonara, selamat tinggal adikku tercinta
Sayonara sayonara, selamat tinggal adikku sayang
Kini tiba saat berpisah, jangan bersedih hati
Kini akan tiada lagi, curahan kasih dan sayang dari mu
Walau engkau jauh di mata, namun dekat di hati
Pasti diriku kan selalu , mengenang kasih dan sayang darimu
Sayonara sayonara, selamat tinggal guruku tercinta
Sayonara sayonara, selamat tinggal guruku sayang
Posting Komentar untuk "LAGU - SAAT PERPISAHAN"